Jumat, 26 Oktober 2018

Anak Komputer atau IT itu seperti apa sih ?


Nah di artikel ini saya mau sedikit curhat ya temen-temen, ada yang tahu anak IT atau anak Komputer atau anak yang lahir dari rahim komputer hhaaaa, :D lol...... , nah anak IT itu sebetulnya adalah seorang programer dimana kami belajar dikampus itu belajar bahasa pemograman baik pemograman desktop, web dan juga mobile apps, nah saya sendiri belajar bahasa pemograman itu memang banyak sekali dimana bahasa pemograman adalah bahasa alien yang dibutuhkan syntac atau kalimat perintah yang akan kita berikan agar bisa dieksekusi atau dijalankan oleh komputer.

Banyaknya bahasa pemograman disesuaikan dengan kebutuhan seperti pembuatan program database kasir (desktop), sistem elektronik yang terintegrasi seperti toko online e-commerce(web) ataupun untuk jenis mobile apps seperti untuk android dan juga ios. realistisnya ketika kita dihadapan masyarakat anak komputer biasa saya sering dipanggil itu beranggapan bahwa anak komputer adalah anak yang bisa mengerjakan hal-hal yang berkaitan dengan komputer, baik itu dari perangkat lunak (software) maupun dari perangkat keras (hardware).

Salah satu contoh yang saya temui yaitu untuk jadi problem solver memperbaiki printer, What !!! padahal kami dikampus itu hanya belajar bahasa pemograman, desain grafis, dan tidak belajar untuk menangani perbaikan perangkat keras seperti printer, nah itu adalah salah satu kasus anak komputer yang saya rasakan, tapi ambil positif aja kalau misalkan dengan kemampuan kita kalau kita bisa mempebaiki dengan mengacu kepada pedoman dari buku dan juga googling siapa tahu bisa, yang penting kita sudah mencoba paling hasilnya kalau ga kembali normal ya tambah rusak :( hhaa.

Seperti fakta dibawah ini yang sudah saya rasakan tentang Anak Komputer yang Miss Komunikasi












  Lucu sekali kalau saya lihat dan Alamin, semoga curhatan saya kali ini bisa menghibur teman-teman pembaca. :D
Share:

0 komentar:

Posting Komentar

Translate

#AyoDengarRadio

Penasaran kenapa radio bisa meningkatkan kecerdasan? Sebagai media auditif, sudah pasti radio mengutamakan suara atau audio dalam siarannya. Sumber : http://www.traxonsky.com

Radio Streaming

Radio Rugeri 93.4FM Garut

About Me
Mau On Air atau Request lagu diRadio, langsung saja nih 082-220-222-934 SMS/Wa nanti lagunya diputeri Gaessss, My Chanel Youtube
Diberdayakan oleh Blogger.

Join Facebook